Segera dibuka Program Sarjana Terapan Program Studi Pengelolaan Perhotelan dan Prodi Pengelolaan Perkebunan Kopi
Berita

Segera dibuka Program Sarjana Terapan Program Studi Pengelolaan Perhotelan dan Prodi Pengelolaan Perkebunan Kopi

Polinela, Selasa (01/12/2020). Menindaklanjuti hasil pengembangan peran dan fungsi institusi pendidikan yang berguna bagi masyarakat, Politeknik Negeri Lampung (Polinela) secara terus menerus berinovasi dan mengembangkan jaringan kerjasama. Bertempat di ruang kerja Kepala Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi Wilayah II Palembang (LLDikti), Yuliansyah, menerima kunjungan dari Polinela (30/11/2020).

Direktur Polinela Lantik Ketua Jurusan Budidaya Tanaman Perkebunan Periode 2020-2024
Berita Kegiatan

Direktur Polinela Lantik Ketua Jurusan Budidaya Tanaman Perkebunan Periode 2020-2024

Polinela, Selasa (01/12/2020). Direktur Politeknik Negeri Lampung (Polinela) Dr. Ir. Sarono, M.Si., melantik Ir. Bambang Utoyo, M.P. sebagai Ketua Jurusan Budidaya Tanaman Perkebunan 2020-2024 menggantikan Ir. M. Tahir, M.P. yang telah habis masa jabatannya. Pelantikan dilaksanakan di Ruang Sidang Utama Polinela dan dihadiri seluruh jajaran Direksi dan pimpinan unit di lingkungan Polinela. Direktur Polinela Dr. […]

Badan Penyuluhan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pertanian, Kementerian Pertanian mengadakan Benchmarking pada Polinela
Berita Kegiatan

Badan Penyuluhan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pertanian, Kementerian Pertanian mengadakan Benchmarking pada Polinela

Polinela, Jum’at (23/10/2020). Tim Bidang Program dan Kerjasama Pusat Pendidikan Pertanian, Badan Penyuluhan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pertanian, Kementerian Pertanian melakukan Benchmarking pada Politeknik Negeri Lampung (Polinela).

Pascasarjan Polinela Gelar Kuliah Umum Dosen Prakisi
Kegiatan

Pascasarjana Polinela Gelar Kuliah Umum Dosen Praktisi

Polinela, Kamis (22/10/2020). Dalam rangka mempersiapkan mahasiswa Program Studi Magister (S2) Terapan Ketahanan Pangan (MTKP) menjadi Quality Assurance (bagian pengendalian mutu) dan Product Development (bagian Pengembangan Produk) yang handal baik dari sektor hulu maupun sektor hilir, Prodi MTKP mengundang Dosen Praktisi untuk memberikan materi kepada mahasiswa. Materi di sampaikan secara daring, oleh masing-masing dosen praktisi […]

Focus Group Discussion Penyusunan Dokumen Kemitraan Program Studi Akuntansi Perpajakan Polinela dengan PT. Dame Mitra Solusindo dan KAP Tjahjo Machjud Modopuro
Berita Kegiatan

Focus Group Discussion Penyusunan Dokumen Kemitraan Program Studi Akuntansi Perpajakan Polinela dengan PT. Dame Mitra Solusindo dan KAP Tjahjo Machjud Modopuro

Polinela, Jum’at (16/10/2020). Program studi Akuntansi Perpajakan Politeknik Negeri Lampung (Polinela) mengadakan Focus Group Discussion (FGD) penyusunan dokumen dengan PT. Dame Mitra Solusindo dan KAP Tjahjo Machjud Modopuro, bertempat di Ruang Sidang Utama Polinela dengan tetap mematuhi protokol kesehatan.

Koordinasi Perjanjian Kerjasama dalam Pembentukan Program Studi D4 Pengelolaan Perhotelan dengan GM Hotel Se-Bandar Lampung
Berita Kegiatan

Koordinasi Perjanjian Kerjasama dalam Pembentukan Program Studi D4 Pengelolaan Perhotelan dengan GM Hotel Se-Bandar Lampung

Polinela, Rabu (07/10/2020). Politeknik Negeri Lampung (Polinela) melaksanakan koordinasi perjanjian kerjasama dalam pembentukan program studi D4 Pengelolaan Perhotelan dengan GM Hotel Se-Bandar Lampung.