Program Studi D4 Teknologi Perbenihan Memproduksi Benih Padi Bersertifikat
Berita

Program Studi D4 Teknologi Perbenihan Memproduksi Benih Padi Bersertifikat

Polinela, 9 Juni 2020. Di tengah masa pademi Covid 19, Program Studi D4 Teknologi Perbenihan Politeknik Negeri Lampung  tak berhenti berinovasi untuk memenuhi kebutuhan benih padi yang bermutu unggul besertifikat. Menurut Undang-Undang No. 29 tahun 2000, benih merupakan tanaman atau bagiannya yang digunakan untuk memperbanyak tanaman. Benih merupakan bahan dasar penting yang digunakan para petani […]

Kemendikbud Buka Program Studi S-2 Terapan di Empat Politeknik
Berita

Kemendikbud Buka Program Studi S2 Terapan di Empat Politeknik

Polinela, Sabtu (30/05/2020). Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) membuka program Pascasarjana (S-2) Terapan di empat Politeknik Negeri untuk menjawab tantangan zaman. Program Studi Magister Terapan ini diterapkan dengan menggunakan model yang berbasis pada Rekayasa Teknologi Berbasis Penyelesaian Permasalahan atau Engineered Technology Based Problem Solving.

Pendaftaran SBMPN 2020 resmi dibuka
Berita

Pendaftaran SBMPN 2020 Resmi Dibuka

Jakarta,   Kemendikbud   —   Direktorat   Jenderal   Pendidikan   Vokasi bersama Forum Politeknik   Negeri  se-Indonesia  resmi  meluncurkan  pembukaan Pendaftaran  SBMPN 2020 melalui videoconference“LaunchingSBMPN 2020” pada Selasa (19/5).

Direktur Polinela dan Dosen Jurusan Peternakan menyaksikan Sidang Promosi Ninik Purbosari secara daring
Berita

Ninik Purbosari Raih Gelar Doktor di Tengah Pandemi Covid-19, Sidang Promosi dilakukan Secara Daring

Polinela, Senin (27/04/2020). Sidang Promosi (Sidang Terbuka) Doktoral merupakan salah satu prosesi yang wajib dilakukan oleh seorang calon Doktor di Sekolah Pascasarjana IPB. Salah satu calon doktor dari Program Studi Teknologi Industri Pertanian atas nama Ninik Purbosari telah melakukan sidang promosi pada hari Jum’at,  24 April 2020  yang dilaksanakan secara daring dengan Zoom Meeting mengingat […]

Pascasarjana Magister Terapan Politeknik Negeri Lampung
Berita

Seleksi Masuk Pascasarjana Terapan (SMPT) Polinela Tahun 2020

Polinela, Kamis (9/04/2020). SMPT (Seleksi Masuk Pascasarjana Terapan) Polinela merupakan seleksi calon mahasiswa baru yang akan melanjutkan pendidikan pascasarjana terapan Program Studi Ketahanan Pangan di Polinela. Program Studi S2 Ketahanan Pangan merupakan program  magister terapan dengan sistem pembelajaran SKS paket dan ditempuh dalam waktu 2 (dua) tahun.  Capaian pembelajaran terkait dengan analisis kebijakan dalam empat  […]

Logo Dies Natalis Polinela 36
Berita

Dies Natalis Polinela ke 36 Tahun 2020

Polinela, Selasa (7/04/2020),  Politeknik Negeri Lampung (POLINELA) tidak menggelar acara Sidang Senat Terbuka dan berbagai kegiatan dalam rangka Dies Natalis ke 36. Hal ini sebagai  tindak lanjut upaya preventif  pencegahan terkait Coronavirus Disease (Covid-19).

Berita

Antisipasi Kelangkaan Hand Sanitizer, Tenaga Ahli Kimia Polinela Bagikan Resep Mudah dan Praktis

Polinela, Selasa (16/03/2020). Sebagian masyarakat panik setelah pemerintah mengumumkan ada 117 pasien  yang positif terinfeksi virus corona (Covid-19) di Indonesia. Mereka memborong masker, hand sanitizer (cairan pencuci tangan berbasis alkohol), hingga bahan pangan. Di beberapa apotek dan toko obat di stok masker dan hand sanitizer kosong. Kalaupun tersedia, harganya sudah naik berkali-kali lipat. Di bebarapa […]

PSTangkap Siap Cetak Ahli Nautika dan Teknika Kapal Penangkapan Ikan
Berita

Program Studi Perikanan Tangkap-POLINELA Siap Cetak Ahli Nautika dan Teknika Kapal Penangkapan Ikan

Polinela, Senin (16/03/2020). Dalam rangka membangun pondasi bagi calon para pelaut perikanan yang handal dan mampu go International dengan dibekali berbagai sertifikat pendamping (Competence and Proficiency), dan sejalan dengan profil lulusan Program Studi Perikanan Tangkap yang menghasilkan Ahli Nautika dan Teknika Kapal Penangkapan Ikan, maka perlu dilakukan sosialisasi kepada para taruna dan taruni perikanan, para […]

FGD Penandatanganan MoU Polinela dan Industri Perhotelan
Kegiatan

FGD & Penandatanganan MOU antara Polinela dengan Industri Perhotelan di Provinsi Lampung

Polinela, Rabu (11/03/2020). Kegiatan Forum Group Discussion (FGD) yang mengusung tema “Kebutuhan Sumber Daya Manusia Bidang Perhotelan” di Polinela sekaligus Penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) antara Politeknik Negeri Lampung dengan beberapa Industri Perhotelan bertempat di ruang Sidang Utama Gedung Direktorat (Selasa, 10/03/2020). Kesepakatan kerjasama yang tertuang dalam naskah Nota Kesepahaman adalah kerjasama untuk penguatan dan […]