pengumuman

Hasil Seleksi Tahap I Jalur Penerimaan Mahasiswa Baru Penelusuran Minat Kemampuan Akademik Dan Bakat (PMKAB) Politeknik Negeri Lampung Tahun 2021

Berdasarkan surat pengumuman Politeknik Negeri Lampung Nomor: 1270/PL15/KM/2021, tanggal: 26 Maret 2021, tentang pengumuman hasil seleksi tahap I penerimaan mahasiswa baru jalur penerimaan Penelusuran Minat Kemampuan Akademik dan Bakat (PMKAB) Politeknik Negeri Lampung Tahun 2021. disampaikan bahwa hasil seleksi sudah terbit dan dapat dilihat langsung pada dashboard masing-masing pendaftar pada layanan sistem PMKAB siswa. Informasi lengkap silahkan unduh dokumen surat pengumuman pada lampiran pengumuman ini, untuk informasi dan referensi tahap seleksi II.

Lampiran: Pengumuman Hasil Seleksi Tahap I Penerimaan Mahasiswa Baru Jalur Penerimaan Penelusuran Minat Kemampuan Akademik Dan Bakat (PMKAB) Politeknik Negeri Lampung Tahun 2021