Berita

Kuatkan Peran Pendidikan Vokasi Bersama Mitra Strategis, Polinela Gelar Diskusi Terpumpun Kebijakan Strategis Pembangunan Provinsi Lampung

Polinela, Rabu (11/12/2024). Politeknik Negeri Lampung (Polinela) laksanakan kegiatan Diskusi Terpumpun Kebijakan Strategis Pembangunan Provinsi Lampung. Kegiatan ini bertujuan menguatkan peran pendidikan vokasi dalam rumusan dan arah pembangunan strategis Provinsi Lampung pada periode 2025–2029 melalui sinergi antara mitra strategis di Provinsi Lampung

Berita

Bangun Sinergitas bersama Mitra Strategis, Polinela Gelar Dialog Publik Pengembangan Potensi dan SDA dan SDM Provinsi Lampung

Polinela, Selasa (10/12/2024). Politeknik Negeri Lampung (Polinela) menggelar Dialog Publik bertajuk Arah Pengembangan Potensi SDA dan SDM Provinsi Lampung. Kegiatan ini bertujuan untuk mendorong sinergi antara pemerintah, akademisi, dan dunia usaha dalam mempercepat pembangunan daerah serta pengembangan sumber daya manusia di Provinsi Lampung.

refleksi capaian kerjasama dan kehumasan dalam meningkatkan citra polinela eko win kenali
Berita

Capaian Kinerja Kerjasama dan Kehumasan Polinela mampu Tingkatkan Citra Satuan Pendidikan Vokasi

Polinela, Rabu (20/11/2024). Politeknik Negeri Lampung (Polinela) menjadi salah satu dari 6 (enam) perguruan tinggi vokasi (PTV) yang dipercaya Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi untuk membagikan praktik baiknya dalam pelaksanaan dan pengelolaan bidang kerjasama, kehumasan dan publikasi. Paparan tersebut terangkum dalam kegiatan Refleksi Capaian Pelaksanaan Kerja Sama dan Kehumasan di Lingkungan Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi Tahun […]

Berita Kegiatan

PPID Polinela Terima Visitasi Komisi Informasi Lampung, Penilaian Implementansi Keterbukaan Informasi Publik Tahun 2024

Polinela, Selasa (29/10/2024). Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) Politeknik Negeri Lampung (Polinela) menerima kunjungan tim Monev Komisi Informasi (KI) Provinsi Lampung,dalam rangka visitasi penilaian implementasi Keterbukaan Informasi Publik Periode 2024 di kampus Polinela.

Polinela Juara Umum AITeC ke 6 Tahun 2024
Berita

Polinela Juara Umum Agricultural Innovation Technology Competition 6 tahun 2024

Polinela, Senin (28/10/2024), Politeknik Negeri Lampung (Polinela) tuan rumah Agricultural Innovation Technology Competition (AITeC) ke VI tahun 2024 berhasil meraih juara umum atau peringkat I, setelah memborong 20 kategori Juara. Pengumuman pemenang disampaikan pada kegiatan closing ceremony yang digelar pada kamis malam, pukul 20:30 WIB, di GSG Polinela.

Berita

Kompetisi AITeC VI 2024 di Politeknik Negeri Lampung diikuti oleh 26 PTV dari 3 negara

Polinela, Selasa (22/10/2024). Politeknik Negeri Lampung (Polinela) dipercaya sebagai tuan rumah Agricultural Innovation Technology Competition (AITeC) VI tahun 2024, Sebagai tuan rumah, Polinela tidak hanya menyiapkan infrastruktur dan fasilitas terbaik, tetapi juga memberikan ruang bagi mahasiswa dan dosen untuk bersinergi dalam menciptakan inovasi-inovasi terbaru di bidang pertanian.

Polinela Teken Kerja Sama dengan Industri China di ajang TEI 2024
Berita

Polinela 1 dari 11 Satuan Pendidikan Vokasi Teken Kerja Sama dengan Industri China di ajang TEI 2024

Polinela, Selasa (15/10/2024). Trade Expo Indonesia (TEI) 2024 yang diselenggarakan di IC BSD Serpong, Tanggerang, Banten., kembali menjadi panggung kolaborasi internasional, antara 11 satuan pendidikan vokasi indonesia, salah satunya Politeknik Negeri Lampung bersama beberapa industri dari China.

Berita Kegiatan

Polinela Terima Kunjungan Studi Tiru Praktek Baik PPID LLDIKTI Wilayah IX Makassar

Polinela, Jum’at (11/10/2024). Politeknik Negeri Lampung (Polinela) menerima kunjungan dari Tim Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDIKTI) Wilayah IX Makasar, Sulawesi Selatan dalam rangka studi tiru praktik baik pengelolaan PPID dan Keterbukaan Informasi Publik (KIP).