Daftar artikel dalam kategori berita

Berita Kegiatan

Pascasarjana Polinela Gelar Workshop Penyusunan Renstra Penyelenggaraan Organisasi & Tata Kerja

Polinela, Selasa (01/08/2023). Kegiatan workshop dan pendampingan penyusunan renstra persiapan pembentukan UPPS Pascasarjana Polinela merupakan sebuah upaya penting yang dilakukan untuk merencanakan pengembangan institusi Polinela.

Polinela - EXPO Perkebunan
Berita Kegiatan

Tingkatkan Jiwa Kewirausahaan, Jurusan Budidaya Tanaman Perkebunan Polinela adakan Expo Kewirausahaan

Polinela, Selasa (18/07/2023). Untuk menumbuhkan minat serta mengembangkan jiwa kewirausahaan mahasiswa, Jurusan Budidaya Tanaman Perkebunan Politeknik Negeri Lampung (Polinela) adakan Expo Kewirausahaan Mahasiswa

Berita Kegiatan

Forum Direktur Politeknik Negeri se-Indonesia, Gelar Diskusi Menjawab Tantangan ke Depan dan Pendidikan Vokasi

Polinela, Selasa (18/07/2023). Forum Direktur Politeknik Negeri se-Indonesia (FDPNI) menggelar diskusi mengenai kemajuan pendidikan vokasi dan menjawab tantangan masa depan. Kegiatan ini dilaksanakan di Ruang Rapat Grand Elty, Kecamatan Kalianda, Lampung Selatan, pada Kamis (13/7/2023).

Berita Kegiatan

Pelatihan Project Based Learning, Case Method dan Persiapan Akreditasi Internasional Politeknik Negeri Lampung Tahun 2023

Polinela, Rabu (12/07/2023). Dalam rangka meningkatkan pemahaman metode pembelajaran Project Based Learning dan Case Study serta pemahaman terkait akreditasi Internasional.

Berita Kegiatan

Bahas Pembaruan Kerjasama Pengembangan Pendidikan Hingga Pengabdian Masyarakat, Politeknik Negeri Lampung Sambangi Universitas Lampung

Polinela, Jum’at (07/07/2023). Direktur Politeknik Negeri Lampung (Polinela) Prof. Dr. Ir. Sarono, M.Si, beserta jajaran direksi Politeknik Negeri Lampung (Polinela) melakukan kunjungan ke Universitas Lampung (Unila) yang diterima langsung

Berita Kegiatan

Sosialisasi Reformasi Birokrasi Politeknik Negeri Lampung

Polinela, Jum’at (23/06/2023). Tim Reformasi Birokrasi (RBI) Politeknik Negeri Lampung (Polienla) menyelenggarkan Workshop dan Sosialisasi Reformasi Birokrasi Zona Integritas Bebas Korupsi Untuk Mewujudkan Reformasi Birokrasi Bagi Civitas Akademika di Politeknik Negeri Lampung serta Penandatanganan