Polinela, Senin (07/12/2020). Politeknik Negeri Sriwijaya (Polsri) melakukan kunjungan kerjasama ke Politeknik Negeri Lampung (Polinela) pada hari Senin, 07 Desember 2020 pukul 13.00 WIB yang bertempat di Ruang Sidang Utama Polinela.
Tag: Program Penguatan Pendidikan Tinggi Vokasi
Lokakarya Peningkatan Kapasitas Pembelajaran Dosen Industri P3TV Program Studi Perjalanan Wisata Polinela
Polinela, Selasa (13/10/2020). Program studi Perjalanan Wisata Politeknik Negeri Lampung (Polinela) melaksanakan kegiatan lokakarya peningkatan kapasitas pembelajaran dosen industri Program Penguatan Pendidikan Tinggi Vokasi (P3TV)
PENINJAUAN KURIKULUM PROGRAM STUDI PERJALANAN WISATA POLITEKNIK NEGERI LAMPUNG DENGAN DUNIA USAHA DUNIA INDUSTRI (DUDI) & NGO INTERNASIONAL
Polinela, Senin (12/10/2020). Program Studi D3 Perjalanan Wisata Politeknik Negeri Lampung (Polinela) menyelenggarakan kegiatan peninjauan kurikulum.