Polinela, Jum’at (09/06/2023). Direktur Politeknik Negeri Lampung (Polinela) Dr. Ir. Sarono, M.Si. bekerja sama dengan Pemerintahan Provinsi Lampung melaksanakan Launching Penerimaan Mahasiswa Baru Program beasiswa Kartu Petani Berjaya, dilaksanakan di Ruang Sidang Utama Polinela.