Berita

Polinela Raih Penghargaan Terbaik dalam Tata Kelola Program Ormawa Membangun Negeri 2024 Kemendikti Saintek

Polinela, Selasa (17/12/2024). Politeknik Negeri Lampung (Polinela) meraih penghargaan sebagai Perguruan Tinggi Vokasi (PTV) dengan Tata Kelola Program Ormawa Membangun Negeri (POMN) Terbaik dalam ajang Vokasi Berinovasi tahun 2024, dari Direktur Akademik Perguruan Tinggi Vokasi, Kementerian Pendidikan Tinggi Sains danTeknologi,Pada ajang Vokasi Berinovasi.