Daftar artikel dalam kategori berita

Berita Kegiatan

Bimtek Penyusunan Instrumen Transformasi D3 Produksi Ternak Menuju Sarjana Terapan

Polinela, (26/09/2022). Program Studi Produksi Ternak menyelengarakan bimbingan teknis penyusunan instrumen transformasi program D3 menuju sarjana terapan Senin 26 September 2022 bertempat di ruang sidang A Polinela. Acara dikuti oleh Tenaga Pendidik dan Tenaga Kependidikan Program Studi D3 Produksi Ternak.

Polinela-Wisuda-24-September-2022-MoU-Perusahaan-1
Berita Kegiatan

Polinela Luluskan 305 Wisudawan

Polinela, Senin (26/09/2022). Sebanyak 305 mahasiswa Politeknik Negeri Lampung (Polinela) mengikuti wisuda secara tatap muka pada 24 September 2022 bertempat di Gedung Serba Guna (GSG) Polinela dan disiarkan secara langsung di akun YouTube Politeknik Negeri Lampung

Berita Kegiatan Mahasiswa

Mahasiswa Polinela mengikuti Monitoring dan Evaluasi PKM dan P2MD

Polinela, Rabu (14/09/2022). Tim Monev PKM Nasional melaksanakan monitoring dan evaluasi terhadap pelaksanaan Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) dan Program Pemberdayaan Masyarakat Desa (P2MD) yang dilaksanakan oleh Polinela. Resensi di lakukan oleh Reviewer PKM Nasional, Rizka Novi Sesanti,

Berita Kegiatan

Studium Generale Jurusan Teknologi Pertanian dan Pengaplikasian Drone

Polinela, Rabu (14/09/2022). Studium General Teknologi Pertanian Season 2 yang diadakan oleh HMJ TEKTAN (Himpunan Mahasiswa Jurusan Teknologi Pertanian) bertempat di Gedung Serba Guna Politeknik Negeri Lampung. Acara dihadiri oleh Agung Adi Candra, S.K.h., M.Si, selaku Wakil Direktur III Politeknik

Berita Kegiatan

Studium Generale HIMA Teknologi Perbenihan dan Penandatangan MoU dengan 5 Perusahaan Mitra Studi

Polinela, Selasa (13/09/2022). Progam Studi Teknologi Perbenihan Politeknik Negeri Lampung mengadakan kuliah umum dengan tema “Membangun Pertanian Melalui Benih Unggul, Bermutu, dan Bersertifikasi” dan penandatanganan MoU dengan 5 perusahaan mitra studi. Kelima perusahan

Polinela-PKKMB-Pascasarjana-S2-Magister-Terapan-Ketahanan-Pangan-2022
Berita Kegiatan

PKKMB Pascasarjana Magister Terapan Ketahanan Pangan (MTKP) Politeknik Negeri Lampung Tahun 2022

Polinela, Selasa (13/09/2022). Direktur Politeknik Negeri Lampung (Polinela) Dr. Ir. Sarono, M.Si. pada hari Sabtu tanggal 10 September 2022 mengukuhkan 16 mahasiswa baru Program Pascasarjana Magister (S2) Terapan Pertanian Program Studi Ketahanan Pangan (MTKP) dalam acara Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru (PKKMB) Tahun Akademik 2022/2023

Berita Kegiatan

Garda Fair 2022

Polinela, Senin (12/09/2022). Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Garda Kedisiplinan Politeknik Negeri Lampung kembali menggelar kegiatan Garda Fair 2022. Kegiatan yang mengusung tema “Gemparkan Semangat Barisan Pemuda Dalam Berkompetisi dan Berkarya” digelar di halaman Gedung Serba Guna Polinela pada hari Sabtu 10 September 2022.