Berita Kegiatan

Polinela jalin kerjasama luar negeri dengan City Of Glasgow College Skotlandia

Polinela, Kamis (22/12/2022). Dalam rangka mewujudkan kompetensi global para Dosen Vokasi, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi RI melalui Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi menyelenggarakan program kompetitif Sertifikat Kompetensi dan Magang Bersertifikat tahun 2022.

Berita Kegiatan

SMK N 1 Rawajitu Selatan Kunjungan Ke Polinela, Humas Sosialisasikan Penerimaan Mahasiswa baru 2023

POLINELA, Kamis (15/12/2022). Sebanyak 146 Peserta Didik dari SMK N 1 Negeri Rawajitu Selatan didampingi oleh 30 orang terdiri dari guru dan staf melaksanakan kunjungan ke Politeknik Negeri lampung (Polinela) pada Kamis

Berita Mahasiswa

Al Kahfi Damar, Raih 4 Medali Cabor Wushu Pekan Olahraga Provinsi (PORPROV) Lampung Ke IX Tahun 2022.

POLINELA Selasa (13/12/2022). Al Kahfi Damar, raih 4 medali dari cabang olah raga (cabor) wushu untuk kontingen Kabupaten Pesawaran, pada Pekan Olahraga Provinsi (PORPROV) Lampung ke IX tahun 2022. Saat ini Al Kahfi

Berita Mahasiswa

Mahasiswa Polinela Raih Penghargaan Kartu Petani Berjaya Award 2022

POLINELA, Jum’at (9/12/2022). Mahasiswa Politeknik Negeri Lampung (Polinela) meraih Penghargaan pada penyelenggaraan Kartu Petani Berjaya (KPB) Award Tahun 2022. Penghargaan diserahkan langsung oleh Gubernur Lampung Arinal Djunaidi, Rabu (7/12/2022) di SwissBell Hotel, Lampung. Dalam acara tersebut

Berita

Peluncuran Sistem Seleksi Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNBP dan SNBT) Tahun 2023

POLINELA, Kamis (01/12/2022). Sistem seleksi masuk perguruan tinggi negeri tahun 2023 diselenggarakan oleh Tim Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) Perguruan Tinggi Negeri (PTN).  Berdasarkan Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia Nomor 48 Tahun 2022

Berita Kegiatan

159 Mahasiswa Polinela Ikuti Wisuda Periode November 2022, Alumni Polinela Jadikan Pemimpin Bertanggung Jawab

POLINELA, Senin (28/11/2022). Sebanyak 159 mahasiswa Politeknik Negeri Lampung (Polinela) mengikuti pelaksanaan wisuda pada 26 November 2022 bertempat di Gedung Serba Guna (GSG) Polinela. 159 lulusan Polinela di wisuda tersebut, berasal dari 5 Jurusan dan tersebar dalam 8 Program Studi Sarjana